Yang kedua adalah, jangan pernah menunda-nunda untuk bertobat. Karena kalau kita sudah meninggal dunia, maka sudah tidak ada lagi kesempatan kita untuk bisa bertobat.
Yang ketiga adalah, jangan sampai kita menyia-nyiakan waktu kebersamaan kita dengan orang lain. Manfaatkanlah waktu kita dengan sebaik-baiknya. Baik dengan orang tua, dengan keluarga, dengan anak, dan juga dengan teman. Lalu jangan sungkan juga untuk meminta maaf kepada mereka. Kerena belum tentu kita diberikan kesempatan lagi untuk bisa bertemu dengan mereka kembali.
-admin-
KH. Abdullah Gymnastiar
13 November pukul 10.29 ·
#Kajian Aa Gym