Amalan Penunjuk Kualitas Ketauhiidan

Amalan Penunjuk Kualitas Ketauhiidan
KH. Abdullah Gymnastiar
1 Desember pukul 13.40 ·

Sahabatku yang baik, seringkali kita kecewa pada takdir yang menimpa diri kita, padahal semua yang Alloh Subhanahu Wa Ta'ala takdirkan adalah membawa kebaikan untuk kita.

Sikap berbaik sangka terhadap qadha dan qodhar adalah sikap yang harus dimiliki oleh orang yang beriman. Dan kita harus tahu makna dibalik itu semua.

Jangan resah dengan ujian yang menimpa dan jangan mengeluh dengan kegetiran yang bertubi-tubi, karena sesungguhnya Alloh Subhanahu Wa Ta'ala jika mencintai suatu kaum maka akan mengujinya.

-admin-
©Terima kasih telah membaca Blog Ardiz Borneo dengan judul "Amalan Penunjuk Kualitas Ketauhiidan". Semoga betah di Blog Ardiz Borneo®

Artikel Terkait